MERINGKAS KORAN DAN OPINI SAYA TENTANG MAHASISWA MENJADI MITRA BAWASLU

Widyaningrum Pramesti

2021011080

Fakultas Psikologi Universitas Sarjanawiyata Tamansiswa

Yogyakarta




Topik

Ajakan anggota Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) Totok Hariyono mengajak mahasiswa untuk ikut berpartisipasi dalam pengawasan pemilu atau sebagai mitra strategis Bawaslu.

Sumber

Tribun Network (2022). Mahasiswa Menjadi Mitra Bawaslu. Tribun Jogja, 19 September. Hal 8.

Ringkasan

- Mahasiswa berpartisipasi untuk pengawasan pemilu karena potensi ada kecurangan, pelanggaran pemilu, potensi ada penggelembungan DPT. Mahasiswa berperan aktif jika terjadi pelanggaran dalam pemilu.

permasalahan

- Kurangnya pengetahuan warga Indonesia tentang peraturan dalam pemilu, sehingga masih sering terjadi kecurangan, pelanggaran dan dapat menyebabkan penggelembungan DPT

Opini saya

- Mahasiswa yang menjadi mitra Bawaslu akan membawa pengaruh penting bagi pemilu karena akan meminimalisir kecurangan dan pengembangan DPT

- Mahasiswa juga tenaga kerja yang fresh dan bisa di ajak berpikir kritis tentang cara meminimalisir segala kecurangan di pemilu

- Hal ini sangat bermanfaat untuk para mahasiswa agar tau bagaimana cara kerja Bawaslu dan bisa meningkatkan kualitas keadilan dalam Pemilu meningkat.


 

0 Comments